Jumat, Mei 23, 2008

Install Canon LBP 2900 di OpenSUSE 10.3

Saya sudah coba Install Canon LBP2900 di OpenSUSE 10.3 dan sudah berhasil
Berikut ini adalah langkah2 yang saya jalankan..

Install CUPS driver dan semua komponennya

- cndrvcups-common-1.60-1.i386.rpm
- cndrvcups-capt-1.60-1.i386.rpm

Install Canon Driver and Configure Printer

klo semua package rpm sudah selesai di install
jalan di terminal dengan su, kemudian jalan kan
# ln -s /usr/share/cups/model/CNCUPSLBP2900CAPTK.ppd /usr/share/ppd/
# ls /usr/share/ppd/
# chmod 777 /var/ccpd/fifo0
# /etc/init.d/cups start
# /usr/sbin/lpadmin -p MyLBP2900 -m CNCUPSLBP2900CAPTK.ppd -v ccp:/var/ccpd/fifo0 -E

### Check the device is at /dev/usb/lp1 or /dev/usb/lp0 #################
### ls /dev/usb/lp*
### kalo ada lp0 , commandnya dibawah,

# /usr/sbin/ccpdadmin -p MyLBP2900 -o /dev/usb/lp0

### kalo ada lp1 , commandya dibawah

# /usr/sbin/ccpdadmin -p MyLBP2900 -o /dev/usb/lp1
# /etc/init.d/ccpd start
# uname -a
# cat /etc/ccpd.conf

Selamat mencoba..semuga sukses..

cat : apabila komp dimatikan kita harus masuk ke konsol dan masuk sebagai root, kemudian ketik perintah ini :


### kalo ada lp0 , commandnya dibawah,

# /usr/sbin/ccpdadmin -p MyLBP2900 -o /dev/usb/lp0

### kalo ada lp1 , commandya dibawah

# /usr/sbin/ccpdadmin -p MyLBP2900 -o /dev/usb/lp1

kemudian

#service ccpd start



CMIIW (Correct Me if I'm Wrong)

0 comments: